Anggota Kompi 1 Yon C PELOPOR SatBrimob Polda Jatim, Turun Tangan Evakuasi Banjir di Kab.Blitar dan Trenggalek

    Anggota Kompi 1 Yon C PELOPOR SatBrimob Polda Jatim, Turun Tangan Evakuasi Banjir di Kab.Blitar dan Trenggalek
    Dok. Istimewa

    BLITAR - Sejak hari Senin, 17 Oktober 2022 kemarin, telah terjadi bencana alam banjir di wilayah Kecamatan Sutojayan, Kabupaten Blitar, Jatim. 

    Bencana alam banjir yang melumpuhkan aktivitas masyarakat tersebut, membuat Satuan Brimob Kompi 1/C Kediri Polda Jawa Timur turun tangan. 

    Team SAR yang di pimpin langsung Oleh Danki 1/C AKP. Anacleto Soares, S.H Ini, dengan sigap membuat aksi sosial dalam mengevakuasi masyarakat yang berdampak banjir. 

    Dari pantaun wartawan Satuan Brimob  memberikan bantuan logistik kepada masyarakat, Mendirikan Posko Dapur lapangan, Mengevakuasi warga masyarakat dan Membersihkan Rumah Warga Pasca banjir. Sesuai dengan Motto Brimob: Jiwa RagaKu Demi KeManusiaan

    " Kami bersama satuan melakukan akasi peduli dalam mengevakuasi masyarakat yang terdampak banjir, kami Satuan Brimob Kompi 1/C Kediri juga melakukan koordinasi dengan instansi - instansi terkait", Ujar AKP Anacleto Soares., S.H.ke wartawan ( 19/10/22). 

    Menurutnya, debit air saat ini sudah mulai menurun, namun pihaknya masih bersiaga  di khawatirkan terjadi banjir susulan. *** (fri-red)

    anggota kompi 1 yon c pelopor satbrimob polda jatim bencana alam babjir blitar trenggalek sutojayan jatim
    Updates

    Updates

    Artikel Sebelumnya

    Sikapi Bonus Produksi 2022, Katar Pamijahan...

    Artikel Berikutnya

    Drone Indonesia Beraksi, Ayo Ikut lomba...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Babinsa Kuala Kencana Bantu Warganya Mengolah Sagu
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024

    Tags